Search

4 Rekor Cristiano Ronaldo yang Sulit Dipecahkan

Ronaldo sukses memenangi semua gelar individu dan tim saat memperkuat dua klub berbeda, yaitu Real Madrid dan Manchester United (MU).

Bersama MU, dia memenangkan Liga Premier Inggris dan sejumlah gelar lainnya. Begitu juga bersama Real Madrid, Ronaldo juga memenangkan Liga Spanyol.

MU: 3 gelar Liga Premier Inggris, Liga Champions (1), Piala FA (1), Piala Liga (2), Community Shield (1), Piala Dunia Antarklub (1).

Real Madrid: Liga Spanyol (2), Copa del Rey (2), Piala Super Spanyol (2), Liga Champions (3), Piala Super Eropa (2), Piala Dunia Antarklub (3).

Terlepas dari trofi klub ini, Ronaldo telah memenangkan penghargaan individu, salah satunya Ballon d'Or. Ia telah lima kali memenangkan penghargaan bergengsi tersebut selama lima kali.

Let's block ads! (Why?)

https://www.liputan6.com/bola/read/3532336/4-rekor-cristiano-ronaldo-yang-sulit-dipecahkan

Bagikan Berita Ini

Related Posts :

0 Response to "4 Rekor Cristiano Ronaldo yang Sulit Dipecahkan"

Post a Comment

Powered by Blogger.