Liputan6.com, Barcelona - Kiper Barcelona, Marc-Andre ter Stegen mengaku menjadikan Oliver Kahn sebagai panutannya. Ter Stegen memuji mentalitas seniornya di timnas Jerman tersebut.
"Saya mencontek Oliver Kahn untuk mentalitasnya," ujar Ter Stegen seperti dilansir Marca.
Ter Stegen menambahkan, dirinya tidak memilh Victor Valdes sebagai panutan. Meskipun, Valdes notabene adalah senior Ter Stegen di Barcleona.
"Saya tidak seperti Valdes dan saya tidak ingin menjadi seperti dia. Gaya kami berbeda," kata Ter Stegen.
Ter Stegen bergabung dengan Barcelona dari Borussia Monchengladbach pada musim 2014/15. Di awal masa bergabungnya, Ter Stegen hanya menjadi pelapis Claudio Bravo.
Kepindahan Bravo ke Manchester City membawa angin segar bagi Ter Stegen. Ia langsung didapuk menjadi kiper utama menggantikan Bravo.
Kepercayaan tim itu tak disia-siakan Ter Stegen. Bersama Ter Stegen, Barcelona telah meraih 11 trofi.
Barcelona 2-2 Real Madrid
Let's block ads! (Why?)
https://www.liputan6.com/bola/read/3519908/kiper-barcelona-jadikan-oliver-kahn-panutan
Bagikan Berita Ini
Related Posts :
Kento Momota Kampiun Tunggal Putra Indonesia Open 2018 Jakarta - Pemain Jepang, Kento Momota, membungkam pemain Denmark, Viktor Axelsen, 21-14,21-9, pada … Read More...
Live Streaming Indosiar Persib Bandung Vs PSIS Semarang di Liga 1Persib Bandung (4-4-2): I Made Wirawan; Supardi Nasir, Bojan Malisic, Victor Igbonefo, Ardi Idrus; G… Read More...
Evan Dimas dan Ilham Udin Ambil Sisi Positif Kegagalan Selangor di Piala FA Selangor - Dua pemain asing Selangor FA asal Indonesia, Evan Dimas dan Ilham Udin, tetap mengambil … Read More...
Lolos Semifinal Piala AFF, Pemain Timnas U-19 Tidur NyenyakLiputan6.com, Sidoarjo - Para pemain Timnas Indonesia U-19 dapat menikmati tidur dengan nyenyak. Pas… Read More...
Hambat Juventus, Real Madrid Naikkan Harga Ronaldo?Sporting LisbonPiala Super Portugal: 2002
Manchester United
Premier League: 2008/2009, 2007/2008, 2… Read More...
0 Response to "Kiper Barcelona Jadikan Oliver Kahn Panutan"
Post a Comment