Search

Kane Belum Mau Bicara Gelar Juara Piala Dunia 2018

Catatan enam gol yang sudah dikoleksi Kane ini sama dengan jumlah gol idolanya, Ronaldo Nazario di Piala Dunia 2002 Korea-Jepang. Dia percaya bisa terus mencetak gol karena secara keseluruhan Inggris bermain apik.

"Saya tidak berpikir soal itu (rekor enam gol Ronaldo di 2002), sejujurnya saya bahkan tidak mengetahuinya sampai anda mengatakannya," imbuh Kane pada wartawan.

"Saya ingin terus mencetak gol. Kami memiliki identitas kuat dan ketika memenangkan pertandingan, rasa percaya diri anda meningkat," tutup Kane.

Sumber Bola.net

Let's block ads! (Why?)

https://www.liputan6.com/bola/read/3582058/kane-belum-mau-bicara-gelar-juara-piala-dunia-2018

Bagikan Berita Ini

Related Posts :

0 Response to "Kane Belum Mau Bicara Gelar Juara Piala Dunia 2018"

Post a Comment

Powered by Blogger.