Liputan6.com, Moskow - Prancis akan bertemu Belgia pada semifinal Piala Dunia 2018. Jelang laga itu, Bek Prancis, Raphael Varane menyebut dua pemain Belgia yang patut diwaspadai.
Pemain yang disebut Varane tak lain Eden Hazard dan Romelu Lukaku. Menurut Varane, kedua sosok itu adalah tulang punggung timnas Belgia di Piala Dunia kali ini.
"Hazard adalah pemain dengan talenta hebat, dengan kecepatan dan kualitas tinggi. Tak ada solusi instang menghadapinya. Anda harus mempersempit ruang geraknya," kata Varane seperti dilansir Sports Mole.
Belgia menjadi buah bibir setelah berhasil lolos ke semifinal Piala Dunia 2018. Apalagi, Belgia lolos dengan menyingkirkan juara dunia lima kali Brasil.
Lolosnya Belgia tak mungkin dilepaskan dari sosok Hazard dan Lukaku. Hazard adalah kapten kesebelasan, sementara Lukaku adalah ujung tombak The Red Devils -julukan Belgia.
orehan Saat Prancis Tekuk Uruguay pada Perempat Final
Let's block ads! (Why?)
https://www.liputan6.com/bola/read/3582293/piala-dunia-2018-lawan-belgia-varane-sebut-dua-sosok-berbahaya
Bagikan Berita Ini
Related Posts :
MotoGP: Marquez Terjatuh, Dovi Seperti Dapat EmasLiputan6.com, Mugello - Marc Marquez kembali menelan konsekuensi dari gaya balapnya yang agresif pad… Read More...
3 Pemain Anyar yang Akan Membuat Real Madrid Sulit Dihentikan Jakarta, - Musim yang dijalani Real Madrid pada 2017-2018 jauh dari sempurna. Kendati, Lo… Read More...
AC Milan Segera Perpanjang Kontrak CutroneKarenanya, tim besutan Gennaro Gattuso itu akan melakukan berbagai upaya untuk mengamankan tanda Cut… Read More...
Bungkam Kukar, Persela Lamongan Melesat ke Papan AtasPersela: Dwi Kuswanto, Arif Satria, Jodi Kustiawan, Wallace Costa, Diego Assis, Fahmi Al Ayyubi (Sug… Read More...
Tottenham Hotspur Incar Pemain Sayap Aston Villa Jakarta Tottenham Hotspur siap memboyong pemain sayap Aston Villa, Jack Grealish, dengan nilai tran… Read More...
0 Response to "Piala Dunia 2018: Lawan Belgia, Varane Sebut Dua Sosok Berbahaya"
Post a Comment