Roma - Liga Italia telah menjalani pekan pertama. Sebanyak tujuh pertandingan telah berlangsung pada Sabtu dan Minggu, 18-19 Agustus 2018.
Beberapa klub besar mampu meraih kemenangan. Juventus yang diperkuat Cristiano Ronaldo membawa pulang kemenangan 3-2 atas Chievo Verona.
Napoli juga meraih kemenangan setelah menaklukkan Lazio, 2-1. Sementara itu, AS Roma juga pulang dengan kemenangan atas Torino.
Tiga tim tersebut menempati urutan kedua hingga keempat. Adapun posisi puncak klasemen diduduki Empoli yang menang 2-0 atas Cagliari.
Dua pertandingan Liga Italia yang melibatkan klub asal Genoa, yakni Sampdoria dan Genoa, harus ditunda karena alasan kemanusiaan. Sementara itu, Atalanta baru akan memainkan laga pekan pertama melawan Frosinone pada Senin (20/8/2018) waktu setempat.
Berita video ucapan perpisahan dan sambutan pesepak bola dunia untuk Cristiano Ronaldo.
Let's block ads! (Why?)
https://www.liputan6.com/bola/read/3623984/klasemen-sementara-liga-italia-empoli-jadi-pemuncak
Bagikan Berita Ini
Related Posts :
Christian Eriksen Cetak Gol, Denmark Gagal Bungkam AustraliaDenmark (4-4-2): Kasper Schmeichel; Simon Kjaer, Andreas Christensen, Thomas Delaney, Nicolai Jorgen… Read More...
Piala Dunia 2018: Costa Takut Bertindak Konyol di LapanganLiputan6.com, Jakarta Diego Costa menjadi pahlawan kemenangan Spanyol saat bertemu Iran pa… Read More...
FOTO: Ronaldo yang Tampil Berjenggot di Piala Dunia 20181/5Cristiano Ronaldo saat bertanding melawan Maroko pada grup B Piala Dunia 2018 di Stadion Luzhniki… Read More...
Prediksi Prancis Vs Peru: Les Bleus Belum MeyakinkanPrancis: Hugo Lloris; Benjamin Pavard, Raphael Varane, Samuel Umtiti, Lucas Hernandez; Paul Pogba, N… Read More...
Argentina Vs Kroasia: Waspadai Ledakan MessiLiputan6.com, Moskow - Gelandang Timnas Kroasia meyakini bintang Argentina Lionel Messi akan sangat … Read More...
0 Response to "Klasemen Sementara Liga Italia: Empoli Jadi Pemuncak"
Post a Comment