Search

MU Ingin Datangkan Kiper Barcelona

Liputan6.com, Jakarta Manchester United (MU) dikabarkan tertarik mendatangkan kiper Barcelona, Marc Andre Ter Stegen. MU mendatangkan Stegen jika David De Gea hengkang musim panas nanti.

Penampilan De Gea bersama MU musim ini cukup meyakinkan. Ia resmi didaulat sebagai kiper terbaik Inggris dengan trofi Sarung Tangan Emas setelah membuat 18 clean sheets di Liga Inggris musim ini.

Performa apik De Gea ini kabarnya mengundang perhatian Real Madrid. Raksasa Spanyol itu kembali dikabarkan ingin memboyong sang pemain di bursa trasnfer musim panas nanti.

MU sebetulnya yakin bisa mempertahankan kiper Timans Spanyol itu. Namun dilansir Don Balon, mereka juga menyiapkan plan B jika transfer itu terjadi dengan mendatangkan Marc Andre Ter Stegen.

Gol tunggal penyerang WBA yang tercipta pada menit ke-73 itu membantu Manchester City resmi jadi juara Liga Inggris musim 2017/18.

Let's block ads! (Why?)

https://www.liputan6.com/bola/read/3526815/mu-ingin-datangkan-kiper-barcelona

Bagikan Berita Ini

Related Posts :

0 Response to "MU Ingin Datangkan Kiper Barcelona"

Post a Comment

Powered by Blogger.