Search

Piala Dunia 2018: Hierro Sudah Duga Spanyol Sulit Kalahkan Iran

Tak banyak yang menduga Iran bakal menyulitkan Spanyol di grup B. Faktanya tim asuhan Carlos Quieroz itu bisa membuat Spanyol kesulitan cetak gol.

Kemenangan lawan Iran membuka harapan Spanyol lolos ke babak 16 besar Piala Dunia. Hierro menilai kualitas tim-tim Piala Dunia mulai merata.

"Kualitas tim-tim di Piala Dunia semakin sama. Iran tim hebat yang punya ide jelas. Queiroz sudah bersama Iran selama 7 tahun dan tentunya bakal membuat sulit buat tim manapun," ujarnya.

Let's block ads! (Why?)

https://www.liputan6.com/bola/read/3564973/piala-dunia-2018-hierro-sudah-duga-spanyol-sulit-kalahkan-iran

Bagikan Berita Ini

Related Posts :

0 Response to "Piala Dunia 2018: Hierro Sudah Duga Spanyol Sulit Kalahkan Iran"

Post a Comment

Powered by Blogger.